
Terjadi Laka Laut Kapal YACHT Australia Mengalami mesin Mati dan Terdampar di Perairan Pulau Giliyang Kabupaten Sumenep
Sumenep – Seputar Jagat News. Kamis, 30 Januari 2025. pada hari Rabu tanggal 29 Januari 2025 pukul 12.05 Wib, Personel Sat Polairud Polres Sumenep memperoleh informasi dari personel Polsek Dungkek bahwa masyarakat yang sedang menyebrang menuju Pulau Giliyang melihat tembakan Sejenis Suar sebanyak 5 kali dari kapal yang tidak diketahui identitasnya ( jaraknya cukup jauh…