Majelis Hakim Putuskan Pengembalian Mobil Porsche dan Barang Bukti Lain dalam Kasus Penipuan Pegawai KPK Gadungan
Bogor – Seputar Jagat News. Sabtu, 18 Januari 2025. Pengadilan Negeri (PN) Cibinong telah memutuskan untuk mengembalikan sejumlah barang bukti kepada terdakwa Yusuf Sulaeman (33), yang terlibat dalam kasus penipuan dan pemerasan terhadap pejabat Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor. Dalam sidang putusan yang digelar pada Jumat (17/1/2025), Majelis Hakim memutuskan bahwa barang bukti berupa satu unit…
