Perkuat Sinergi Layanan Kesehatan, RSUD R. Syamsudin, SH Jalin Kemitraan dengan Lima Rumah Sakit di Sukabumi
SUKABUMI — Seputar Jagat News. Dalam rangka memperkuat koordinasi, kolaborasi, dan sinergi layanan kesehatan, RSUD R. Syamsudin, SH Kota Sukabumi melaksanakan kunjungan kerja kemitraan ke lima rumah sakit di wilayah Kabupaten Sukabumi, Selasa (13/1/2026). Adapun lima rumah sakit yang menjadi mitra dalam kegiatan tersebut yakni RSUD Al Mulk, RSI Assyifa, RS Hermina Sukabumi, RS Kartika…
