Jaksa Telusuri Keterlibatan Pihak Lain dalam Kasus Korupsi NCC, Mantan Sekda NTB Lalu Gita Ariadi Masuk Radar Pemeriksaan
Mataram – Seputar Jagat News. Penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Nusa Tenggara Barat (NTB) terus memperdalam penyidikan kasus dugaan korupsi pembangunan dan pengelolaan NTB Convention Center (NCC). Dalam pengembangan terbaru, jaksa mulai menelusuri kemungkinan adanya keterlibatan pihak lain di luar dua terdakwa utama yang telah divonis bersalah. Salah satu nama yang kini masuk dalam radar penyidik…
