Anggota DPR dari Golkar Soroti KPU: Penggunaan Jet Pribadi Tidak Pantas dan Patut Dipertanyakan
JAKARTA – Seputar Jagat News. Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, Ahmad Doli Kurnia, menegaskan bahwa penggunaan jet pribadi oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI dalam proses Pemilu 2024 merupakan tindakan yang tidak pantas. Ia mengungkapkan bahwa Komisi II DPR sebenarnya sudah pernah menegur langsung KPU terkait hal tersebut di periode 2019–2024,…
