Sukabumi Milik Rakyat, Bukan Milik Kelompok, GMNI Desak Bongkar Praktik KKN dan Nepotisme di Pemerintahan Kota
Sukabumi – Seputar Jagat News. Jum’at, 20 Juni 2025. Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Sukabumi Raya menyatakan keprihatinan serius atas memburuknya tata kelola pemerintahan Kota Sukabumi yang dinilai semakin tersandera oleh praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN) secara sistemik. Dalam pernyataan sikap resmi yang dirilis pada pekan ini, GMNI menyebut situasi…
