Humanis dan Sigap, Polwan Polres Sumenep Amankan dan Atur Lalin Sholat Jum’at
Sumenep — Seputar Jagat News. Ketika ribuan jamaah memadati masjid untuk menunaikan Sholat Jumat, Jumat (19/12/2025), wajah pelayanan Polri tampak nyata di jalanan Kota Keris. Polisi Wanita (Polwan) Polres Sumenep turun langsung ke titik-titik rawan kepadatan, memastikan ibadah berlangsung khusyuk tanpa tersendat persoalan lalu lintas. Sejak sebelum adzan berkumandang, para Polwan telah bersiaga di depan…
