
Skandal Dugaan Korupsi Pengadaan Alat Kesehatan di RSUD PL Ratu Terungkap
Sukabumi – Seputar Jagat News. Kamis, 17 Oktober 2024 Isu dugaan korupsi dalam pengadaan Alat Kesehatan (Alkes) di RSUD PL Ratu Kabupaten Sukabumi semakin mencuat, melibatkan Bupati Sukabumi, MH. Dewan F,Direktur RSUD (RMS), Kadiskes (AS), PPK (YS) dan muncul sebagai eksekutor, pengepul Diduga penerima Gratifikasi adalah (H. A) selaku Sekdis. Publik kini semakin resah, menyusul…